Postingan

PERFORM SISWA SD NEGERI 1 BAJONG DI MALAM PUNCAK RESEPSI DESA BAJONG DALAM RANGKA HUT RI KE-78 TAHUN 2023

Gambar
PERFORM SISWA SD NEGERI 1 BAJONG DI MALAM PUNCAK RESEPSI DESA BAJONG DALAM RANGKA HUT RI KE-78 TAHUN 2023     Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia Ke-78, Desa Bajong mengadakan Malam Puncak Resepsi pada Hari Minggu, 27 Agustus 2023, yang bertempat di Halaman Balai Desa. Acara dimulai dengan penampilan-penampilan dari satuan pendidikan yang ada di wilayah Desa Bajong. Salah satunya SD Negeri 1 Bajong ikut serta meramaikan malam resepsi dengan menampilkan Tarian Kreasi - Tanah Airku.     Warga masyarakat Desa Bajong cukup antusias dalam mengikuti rangkaian kegiatan yang diselenggarakan Panitua HUT RI Desa Bajong, pada malah respsi juga di berikan hadiah - hadiah untuk para juara yang sudah menjadi pemenang dalam rangkaian kegiatan lomba-lomba yang diadakan Panitia HUT RI Desa Bajong.     Pada Tahun ini 2023, Desa Bajong cukup sukses dalam perayaan HUT RI Ke-78, apalagi ditutup dengan malam puncak perayaan dengan pentas seni dari berbagai lapisan masyarakat.  

PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB) - SD NEGERI 1 BAJONG TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Gambar
PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB) - SD NEGERI 1 BAJONG TAHUN PELAJARAN 2023/2024  

VISI, MISI DAN TUJUAN - SD NEGERI 1 BAJONG

Gambar
  BAB II V I SI, M I SI DA N T U J U A N   A.     V i s i Satuan Pendidikan SD Negeri 1 Bajong me ngu s ung v i s i : Terwujudnya Peserta Didik yang Berprestasi, Cinta Lingkungan dan Berkarakter Pancasila. Adapun indikator ketercapaian dari visi sesuai dengan variabelnya antara lain: 1.    Berprestasi, sebagai hasil akhir dalam sebuah proses, prestasi merupakan tolak ukur sebuah proses. Prestasi tak hanya berkisar pada kemampuan kognitif dalam ajang prestatif saja namun lebih pada keberhasilan menemukan kemampuan diri, mengembangkan talenta dan kecakapan hidup yang bermanfaat 2.   Cinta Lingkungan, Mengembangkan sikap kebiasaan hidup bersih dan cinta lingkungan terhadap semua warga sekolah. Melestarikan fungsi-fungsi lingkungan hidup melalui pembelajaran terintegrasi. Mewujudkan pencegahan pencemaran dan kerusakan lingkungan dalam kegiatan ekstrakurikuler. Mengadakan aksi-aksi lingkungan hidup. 3.   Berkarakter Pancasila, mengim